Tuesday, 24 November 2015

Permainan Penjaskes Kerapan Sapi

Permainan Kerapan Sapi ??
Apakah anda mengingat pada sebuah tradisi yang anda di pulau madura, nahhh betul beget. di pulau Madura terdapat budaya yang memperlombakan kerapan sapi, yang di adu untuk menjadi yang tercepat.

tapi untuk kali ini, kita tidak membahas budaya tersebut, melainkan membahas tentang olahraga yang mengadu kecepatan, kekuatan, dan kekompakan dalam bentuk permainan kerapan sapi. 

Apakah tujuan dari permainan ini ??
Dalam permainan ini dibutuhkan kerja sama dalam satu kelompok agar dapat berjalan dengan lancar, permainan ini dapat melatih siswa dalam hal kecepatan, kekuatan, dan juga jiwa sportifitas.


Bagaimanakah cara bermainnya ??

a.Cara Bermain

  1. Dalam satu kelas di bagi menjadi beberapa kelompok yang setiap kelompok terdapat 3 siswa, semua harus berpasangan 3 orang.
  2. Selanjutnya dibariskan pada dua sisi kanan dan kiri yang kurang lebih jarak antara dua kelompok tersebut adalah 50 meter
  3. Setiap kelompok terdapat 3 orang siswa yang 2 siswa bertugas sebagai sapi dan siswa yang satunya yang berada ditengah bertugas sebagai pembajaknya.
  4. Selanjtnya siswa yang berada ditengah salah satu kakinya diangkat oleh siswa yang mengapitnya tadi, lalu kedua tangan siswa yang berada ditengah bertumpu pada pundak siswa yang mengapitnya tadi.

b.Aturan Permainan
  1. Selama permainan berjalan semua kelompok harus berlari secepat – cepatnya menuju salah satu sisi yang dituju, apabila salah satu kelompok ada yang datang paling belakang akan mendapatkan.
  2. Kaki dari siswa yang menjadi pembajak tidak boleh sampai ke tempatnya tujuannya, apabila jatuh akan dinyatakan kalah dan mendapatkan hukuman.

                           Skema permainan kecil penjaskes kerapan sapi

0 komentar: