Sunday, 9 June 2013

Permainan Penjaskes - Permainan Benteng-Bentengan



begitu banyak variasi permainan olahraga yang merangsang gerak dan merangsang aktifitas siswa dalam pembelajaran penjaskes, hal ini sangat bermanfaat dalam tumbuh kembang siswa dalam pelaksaan proses mengajar di sekolah. Salah satu permainan yang merangsang aktifitas gerak salah satunya yaitu permainan Benteng-Bentengan.
Permainan ini membagi 2 tim/kelompok dalam jumlah yang sama, yang bermain seraca aktif untuk bergerak. berikut penjelasan cara bermain dan peraturan bermain.

Cara bermain
Disaat dua pemain menangkap pemain yang menjadi ikan, jaring harus cepat menangkap ikan semakin banyak ikan ditangkap maka semakin banyak pula yang akan menjadi jaring, dan semakin gampang untuk menangkap ikan, disaat ikan terkena jaring maka ikan yang kena jaring harus menunggu ikan yang akan terkena jaring berikutnya, saat ada dua ikan yang terkena jaring maka ikan tersebut langsung berubah menjadi jaring ikut menjaring ikan yang masih belum tertangkap.


Peraturan bermain
Beberapa orang atau pemain dua akan yang menjadi jaring sisanya akan menjadi ikan yang akan ditangkap oleh dua pemain yang menjadi jaring. Semakin banyak pemain yang menjadi ikan maka semain susah untuk menangkap ikan, sebaliknya apabila pemain yang menjadi ikan sedikit maka pemain yang menjadi jaring akan mudah menangkap pemain yang menjadi ikan, semakin banyak yang ditangkap maka permainan akan lebih cepat selesai.



0 komentar: